Pemkab Luwu Berguru ke Sidrap, Bahas Susunan Ranperda Pajak dan Retribusi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SIDRAP – Kabupaten Sidrap menjadi pilihan Pemerintah Kabupaten Luwu untuk study komparatif penyusunan Rancangan Peraturan Daerah Pajak Daerah dan Retribusi Daerah.

Rombongan Pemkab Luwu dipimpin sekretaris daerahnya, H. Sulaiman, bertandang ke Bumi Nene Mallomo, Jumat 6 Januari 2023.

Turut dalam rombongan itu, Kabag Hukum, Partisan, Sekretaris BPKD, Kasmuddin, Kabid Pajak Daerah, Andi Rumanga serta beberapa pejabat lainnya.

Kedatangan mereka disambut Sekretaris Daerah Sidrap, H. Basra, di ruang kerjanya Lantai III Kantor Bupati Sidrap.

Tampak pula, Asisten Administrasi Umum, Nasaruddin Waris, Kepala Badan Pendapatan Daerah, Muhammad Yusuf DM, serta Kepala Bagian Hukum Andi Kaimal.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketua Umum AAI PW Sulsel Resmi Melantik dan Mengukuhkan Pengurus Cabang Torut

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...