Tindaklanjuti Kasus DBD, Dinkes Selayar Lakukan Fogging

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KEPULAUAN SELAYAR - Kasus deman berdarah yang menimpa salah seorang bocah di ruas jalan Jeruk, Lingkungan Bua-Bua Barat, Kelurahan Benteng Utara, Kabupaten Selayar, Sulawesi Selatan ditindaklanjuti dengan cepat oleh jajaran Dinas Kesehatan melalui pelaksanaan fogging.

Fogging difokuskan pada penyemprotan saluran drainase dan rumah warga, radius seratus meter dari lokasi kejadian kasus demam berdarah.

Selain melakukan fogging, jajaran dinas kesehatan juga mengingatkan dan mengimbau masyarakat untuk rutin menguras bak dan penampungan air di dalam rumah yang berpotensi menjadi tempat bertumbuh dan berkembang biaknya jentik nyamuk demam berdarah (DBD).

Warga juga diingatkan untuk rutin menggelar kerja bakti dan pembersihan saluran drainase. (FS)

Baca juga :  Oknum Pendemo dari Wajo di Bone, Apakah Soal Pilbup Belum Move On?

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...