Jalin Sinergitas, Kasdam XIV/Hasanuddin Hadir Ramaikan Fun Run Bersama Bankers Runners Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Dany Budiyanto mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin menghadiri kegiatan lari bersama Banker Runners Sulawesi Selatan yang digelar oleh Badan Musyawarah Perbankan Daerah (BMPD) Sulawesi Selatan, bertempat di Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulsel, Kota Makassar, Minggu (29/01/2023).

Kegiatan yang digelar ini, guna mendukung program Gerakan Sulsel Anti Malas Gerak (Mager) dan juga merupakan bentuk kolaborasi BMPD Sulsel kepada masyarakat yang melibatkan jajaran stakeholder dari unsur Bank, Forkompimda, lembaga atau instansi nasional dan daerah, serta dari berbagai komunitas lari yang berada di daerah Sulsel.

Dengan mengusung tema ‘Fun Run 5K – Run for Equality’ dalam kegiatan tersebut juga disisipkan pemberian edukasi Cinta, Bangga dan Paham Rupiah serta sosialisasi penggunaan Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bone Juara Umum MTQ Ke-32

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Penyelamat 2 Bocah yang Disekap, Kini Dimutasi ke Polres Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dia adalah AKBP Restu Wijayanto, SIK, Kapolres Pelabuhan Makassar, lulusan Akademi Kepolisian (AKPOL) 2004, kini...

Bantuan 30 Mushaf Al-Quran untuk Masjid Wal-Ashry

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Bertempat di Masjid Wal-Ashry, Ir. H. Irwan dari Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) menyerahkan bantuan...

Disdagkop UKMP Lutim Gelar Operasi Pasar di Lokasi Safari Ramadhan Tomoni Timur

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Dinas Koperasi, Perdagangan, dan UKM (Disdagkop UKMP) Kabupaten Luwu Timur (Lutim) menggelar Operasi Pasar...

RAT Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur: Transparansi dan Solusi Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Rapat Akhir Tahun (RAT) Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur Semester II 2024 bukan...