Jumat Berkah di Awal Februari, Kodam XIV/Hasanuddin Bagikan Bantuan Tunai ke Warga Kurang Mampu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – TNI AD harus hadir di tengah-tegah kesulitan masyarakat dan senantiasa menjadi solusi. Hal tersebut memaknai kegiatan Kodam XIV/Hasanuddin di pagi ini dimana tim dari Bintaljarahdam Kodam XIV/Hasanuddin melaksanakan pemberian bantuan berupa bantuan tunai kepada masyarakat kurang mampu di sejumlah wilayah Kota Makassar, Jumat (03/02/2023).

Program Jumat berkah ini merupakan salah satu program Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr.(Han) yang bertujuan sebagai sarana untuk membantu dan berbagi kebahagiaan kepada masyarakat kurang mampu terlebih dengan terjadinya kesulitan ekonomi akibat pandemi Covid-19 serta guna meningkatkan kebersamaan TNI dan masyarakat Sulsel.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Periode 01 Januari 2023

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...