Andi Pasamangi Wawo Kembali Dipercayakan Menjabat Ketua Pengurus Mesjid Al Hidayah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Hasil Musyawarah Tim Formatur yang dipimpin Drs M.Asri Tapa, M.Si, akhirnya bermufakat memercayakan kembali kepada Andi Pasamangi Wawo menjabat Ketua Pengurus Mesjid Al Hidayah Periode 2023-2027, setelah DR Drs Abd Rahman Sutte, S.Pdi, M.Si sebagai salah satu kandidat memberi dukungannya kepada ketua lama.

Awak media yang sempat menyaksikan, dalam ‘pandangan umum’, 4 anggota formatur masing-masing, Drs Burhanuddin Razak, Drs Muhammad Tang A.Ala, Moh Nasir Berail Tuwo, S.Pd dan Jumain Baso, S.Sos masih menginginkan ‘kepeminpinan’ dan kesediaan tokoh masyarakat Manggala ini, Minggu (05/02/2023) , ba’da Isya.

Seperti diberitakan media, sehari sebelumnya, Sabtu (04/02/2023), di mesjid Al Hidayah Manggala kota Makassar, Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) pengurus lama yang diketuai Andi Pasamangi Wawo, mulus diterima.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam Hasanuddin Sambut Kedatangan Presiden RI di Bumi Anoa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Makassar Kirim Tenaga Kerja ke Malaysia, Peluang Emas Bagi Warga Pelabuhan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ratusan warga Makassar akhirnya melihat titik terang dalam pencarian kerja. PT. Pelni Cabang Makassar bersama Pelindo...

Kajati Sulsel Apresiasi Kejari Bantaeng, Ungguli Penanganan Kasus Korupsi di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Negeri Bantaeng, Rabu...

Gaji dan Tunjangan ASN Pendidikan Mulai Mei Dialihkan ke Bank Sulselbar Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Mulai penggajian bulan Mei 2025, seluruh gaji dan tunjangan Aparatur Sipil Negara (ASN) guru serta...

Komunitas Papoto 96 Makassar Teguhkan Solidaritas Lewat Halalbihalal

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana hangat penuh kekeluargaan menyelimuti kegiatan Halalbihalal Komunitas Papoto 96 Makassar (KP96M) yang digelar di...