Dukung Pengembangan Transportasi Sulsel, Kasdam XIV/Hsn Hadiri Launching Integrasi Moda Trans Andalan Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Dany Budiyanto mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin menghadiri Launching Integrasi Moda Trans Andalan Sulawesi Selatan yang berlokasi di Bandara Sultan Hasanuddin, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Senin (06/02/2023).

Direktur Angkutan Jalan Direktorat Jenderal Perhubungan Darat (Ditjen Hubdat) Suharto, ATD, MM menerangkan, kegiatan soft launching ini menandai era baru transportasi modern yang ada di wilayah Sulsel, salah satu fokusnya yaitu penataan transportasi khususnya pada penanganan kemacetan.

“Terkait dengan masalah transportasi khususnya kemacetan lalu lintas telah menimbulkan kerugian yang sangat besar, yakni kerugian ekonomi hingga 71,4 triliun pertahun dan pemborosan bahan bakar 2,2 juta liter perhari,” cetusnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Di MIF, Makassar-Australia Mulai Jajaki Peluang Bisnis Rumput Laut

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tempe Catat Pernikahan Tertinggi di Wajo Sepanjang 2025, Capai 446 Pasangan Muslim

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Wajo mencatat jumlah penduduk Wajo pada tahun 2024 mencapai sekitar...

Bupati Luwu Utara Pimpin Gotong Royong Bersama PPPK di Kota Masamba

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim, memimpin langsung kegiatan gotong royong bersama Aparatur Sipil...

Catat Kecelakaan 238 dan Pelanggaran 10.795 Selama 2024-2025

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Selama tahun 2024-2025, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel)...

Bupati Soppeng Serahkan 3.507 SK PPPK Paruh Waktu 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE didampingi Wakil Bupati Ir Selle KS Dalle menyerahkan...