Buka Turnamen Gateball, Bupati ASA : Jadikan Ajang Sosialisasi ke Masyarakat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Orang nomor satu di Sinjai ini juga menyampaikan selamat datang kepada seluruh peserta yang hadir dari berbagai kabupaten/kota di Sulsel dan mengajak untuk menikmati berbagai obyek wisata dan kuliner yang ada di Sinjai.

Ketua Pergatsi Sinjai Ir. Andi Taufiq Saleh dalam laporannya menyampaikan, turnamen gateball ini diikuti sebanyak 24 klub yang ada di Sulsel yang tergabung dalam Good Job Community.

“Good Job ini adalah komunitas gateball yang ada di Sulsel dan hampir tiap bulan melaksanakan turnamen. Alhamdulillah Good Job ke X ini bisa kita laksanakan di Sinjai,” jelasnya.

Kegiatan yang akan berlangsung selama dua hari ini diikuti berbagai klub dari Kota Makassar, Gowa, Jeneponto, Wajo, Bantaeng, Pinrang l, Bone dan Kabupaten Sinjai. Adapun yang dipertandingkan yaitu kategori triple.

Acara pembukaan ini turut dihadiri oleh Ketua DPRD Sinjai Jamaluddin, para Forkopimda, Penjabat Sekda Andi Jefrianto Asapa, Kadis PUPR Sinjai H. Haris Achmad dan Ketua KONI Sinjai Suhardiman. (adz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Persiapkan Sejumlah Program Kegiatannya, DPD PSI Kota Makassar Mulai Branding Kendaraan Pengurusnya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Koramil 1408-09/Tamalate Gelar Patroli Bersama, Wujud Nyata Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dalam semangat menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Koramil 1408-09/Tamalate menggelar apel gabungan dan patroli bersama...

Cuaca Ekstrem di Wajo, Pohon Besar Tumbang di Depan Cafe Lumiere

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Hujan disertai angin kencang yang melanda wilayah Kecamatan Tempe, Kabupaten Wajo, pada Minggu (26/10/2025) sore...

Belum Setahun Digunakan, GOR Rp 5 Milyar di Wajo Sudah Bocor, Kualitas Proyek Dipertanyakan

PEDOMANRAKYAT, WAJO --  Kondisi Gedung Olahraga (GOR) bulutangkis di Kabupaten Wajo kini menjadi sorotan publik. Bangunan yang baru selesai...

LSM Lintas Pemburu Keadilan Pertanyakan Surat Eksekusi Rumah Warga oleh Pengadilan Negeri Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Perwakilan LSM Lintas Pemburu Keadilan mendatangi Pengadilan Negeri (PN) Makassar untuk mempertanyakan dasar hukum terbitnya...