Fahruddin Rangga Selesaikan Reses Titik Kelima Dan Keenam Di Gowa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Mendengar aspirasi masyarakat, Rangga berjanji untuk diperjuangkan. Usulan masyarakat menjadi prioritas dan secara kolektif ke delapan titik pelaksanaan reses dan menjadi usulan dalam pembahasan APBD tahun berikutnya, dan diupayakan pada APBD perubahan tahun 2023.

Sementara sorenya reses titik keenam di Desa Kanjilo Kecamatan Barombong Kabupaten Gowa. Desa ini berbatasan langsung dengan Kota Makassar. Di hadiri beberapa tokoh masyarakat, sekdes dan ketua BPD. Dan setiap pelaksanaan reses, selalu saja dihimau tetap menggunakan masker sebagai standar protokol kesehatan pandemi covid 19.

Hal senada dihadapan ratusan masyarakat Desa Kanjilo, Rangga selalu mengajak masyarakat untuk menyampaikan berbagai persoalan yang ada pun dialami dalam keseharian. Begitu juga berbicaralah secara terbuka atau menyampaikan pikiran-pikirannya.

“Reses ini menjadi ruang penyaluran aspirasi masyarakat kepada saya sebagai anggota DPRD yang telah diberi amanat dan tanggungjawab,” pancing Rangga mengajak masyarakat untuk berdialog.

Seperti pada titik-titik reses sebelumnya, aspirasi masyarakat di Desa Kanjilo mengusulkan kebutuhan pertanian, diantaranya jalan tani, mesin pompa, alsintan, pupuk, bibit dan kebutuhan petani lainnya.

Dipenghujung reses, Rangga menyampaikan, aspirasi masyarakat yang terimanya hari ini di Desa Kanjilo Kecamatan Barombong Kabupaten Gowa akan dirangkum dan menjadi satu bagian dengan hasil reses secara keseluruhan di wilayah Kabupaten Gowa dan Takalar.

“Insyaallah akan kami perjuangkan dalam usulan kegiatan prioritas baik dalam setiap pembahasan APBD berikutnya,” pungkas Rangga. (*rk)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Amankan Ribuan Detonator Pabrikan, 4 Pelaku Bom Ikan di Bekuk Ditpolairud Polda Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Identitas” Unhas Kembali Gelar Dikdas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Penerbitan Kampus ‘identitas’ Universitas Hasanuddin, Sabtu (11/10/2025) menggelar pendidikan dasar (dikdas) bagi para reporter dan...

Nyalakan Kembali Nama Mayor Thoeng di Hati Makassar

Oleh Arjuna Asnan Amin Alumni Departemen Sejarah FIB Unhas Nama Mayor Thoeng Liong Hoei mungkin belum banyak dikenal oleh...

Akar Rumput Rayakan Kebersamaan Lewat Milad Beruntun Akhir Pekan Ini

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komunitas Akar Rumput kembali menunjukkan kehangatan dan kekompakannya. Akhir pekan ini, kelompok yang dikenal akrab dan...

PUKAT Sulsel Desak Penegakan UU Minerba, Tambang Ilegal di Maros Ancam Warga dan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Debu merah berterbangan di sepanjang poros Moncongloe, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan. Truk-truk bertonase besar hilir...