Ketua Kerukunan Keluarga NTT Provinsi Sulteng Hadiri Jamuan Makan Malam Bamus Flobamora Indonesia

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Pada era 90an itu ada program transmigrasi dari pemerintah, jadi banyak warga NTT yang berpindah ke Sulteng untuk mencari kehidupan baru. Warga NTT di Sulteng jumlahnya saat ini sekitar 12.500 jiwa,” ujar Agustinus yang juga selaku Ketua DPC Hanura Kabupaten Toli-Toli.

Tambahnya lagi, para transmigran dari NTT ke Sulteng itu, terdapat 6 (enam) orang yang menjadi kepala desa. Jadi besok itu yang mau dibentuk adalah Badan Musyawarah Flobamora Indonesia, kalau Kerukunan Keluarga NTT Provinsi Sulteng sudah terbentuk.

“Jadi intinya, bagaimana kerukunan keluarga NTT di seluruh Indonesia bisa ikut membangun negara ini dari segala bidang termasuk politik,” imbuh Agustinus Due Dopo.

Diakhir wawancara, Agustinus ungkap dirinya adalah perwakilan dari Sulteng yang paling akhir tiba di lokasi acara ini. “Mudah-Mudahan yang paling akhir datang, maka dialah yang menjadi yang pertama (ketua Flobamora Indonesia, red),” tandas Agustinus Due Dopo tertawa.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Camat Tomoni Timur Lepas Rombongan Paskibra Untuk Study Wawasan di Sorowako

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...