Jatanras Polrestabes Makassar Berhasil Ringkus Pelaku Penganiayaan Menggunakan Busur Panah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Tertangkapnya pelaku setelah unit Jatanras Polrestabes Makassar merespon laporan yang disampaikan kepada polisi kemudian melakukan penyelidikan dan atas bantuan dari masyarakat sehingga keberadaan pelaku diketahui oleh polisi.

Selanjutnya pelaku bersama barang bukti 1 buah ketapel 3 buah anak panah busur, 1 unit sepeda motor diamankan di Polrseatbes Makassar untuk proses hokum lebih lanjut.

“Diharapkan kepada seluruh masyarakat untuk tidak mudah emosi dengan menyelesaikan masalah menggunakan tindakan kejahatan, kekerasan, seperti tersebut di atas, seharusnya dapat diselesaikan dengan baik. Diharapkan kepada orang tua untuk senantiasa mengawasi pergaulan anak, jagai anakta jangan sampai jadi korban atau pelaku kejahatan,” tutur Kompol Lando.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Amankan STQH Tingkat Provinsi Sulsel XXXIII, Aparat Satpol PP Selayar Terjunkan Kekuatan Penuh

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Raih Keberkahan di Bulan Ramadan, Polwan Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Mengajar Mengaji Bagi Anak-anak di TPA Alif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka meraih keberkahan di bulan suci Ramadan, Polisi Wanita (Polwan) Polres Pelabuhan Makassar menggelar...

Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Aktif Pantau Pertumbuhan Bibit Cabai dan Terong yang Disemai di Polibag

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan di wilayah perkotaan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar aktif memantau pertumbuhan...

Jaga Kamtibmas Selama Ramadan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar di Pulau Barrang Lompo Terus Tingkatkan Patroli

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama bulan suci Ramadan 1446 H / 2025 M,...

Majelis Syuhada, Pejuang Subuh Berkeliling ke Masjid-masjid

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Akhir-akhir ini salah satu komunitas jamaah yang mendapat simpati dan perhatian umat Islam dan masyarakat...