Asyik Minum Bir Usai Bobol 2 Rumah, Residivis MG Diciduk Reskrim Polres Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA-Satuan Reserse Kriminal Polres Toraja Utara berhasil meringkus seorang pria terduga pelaku pencurian dengan pemberatan (curat) yang sebelumnya beraksi di dua Kecamatan berbeda di dalam Wilayah Kabupaten Toraja Utara, Selasa (07/03/2023) sore.

Pria yang diamankan berinisial AB Alias MG warga To’Gorang, Lembang Sarambu, Kecamatan Buntu Pepasan, Kabupaten Toraja Utara. Pria tersebut diketahui merupakan residivis kasus pencurian yang telah keluar masuk bui.

Hal ini diungkapkan oleh Kapolres Toraja Utara AKBP Eko Suroso, SIK melalui Kasat Reskrim Iptu Aris Saidy, SH saat ditemui di Mako Polres Toraja Utara, Rabu  (08/03/2023).

Sebelumnya, aksi pencurian tersebut dialami oleh 2 korban, sebut saja Marselinus Pagoga (38) yang kejadiannya terjadi di Buntu Pasele, Kelurahan Pasele, Kecamatan Rantepao, Kabupaten Toraja Utara, Jumat (30/12/2022) dini hari, dan Damaris (38) yang kejadiannya terjadi di Jl. Sangkombong Kelurahan Tagari Tallunglipu, Kecamatan Tallunglipu, Kabupaten Toraja Utara, Minggu (08/01/2023) dini hari.

Adapun kejadian pertama yang dialami Marselinus Pagoga, pelaku masuk ke dalam rumah tempat tinggal korban kemudian mengambil 2 buah celengan yang berisi uang tunai, dan 1 (satu) unit handphone merek Redmi Note 7, dengan kerugian total ditaksir Rp 27.000.000,-.

Sedangkan, kejadian kedua yang dialami Damaris, pelaku masuk ke dalam rumah tempat tinggal koban kemudian mengambil sejumlah perhiasan berupa logam mulia Gelang, Cincin dan Anting dengan total berat sekitar 25 Gram. Hingga membuat korban Damaris mengalami kerugian total ditaksir Rp 25.000.000,-.

Kasat Reskrim menjelaskan, usai menerima laporan dari para korban, pihaknya langsung melakukan penyelidikan dengan meminta keterangan dari saksi di TKP serta mengecek keberadaan CCTV.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Cepat dan Tanggap, Pelayanan UGD Puskesmas Banyuanyar Mendapat Apresiasi Keluarga Pasien

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sore Bercerita #4 – Pengajian Seni Bersama Dr. Sumbo Tinarbuko: Personal Branding

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA - Sore itu, langit Bulukumba dengan suasana, seolah ikut mendengarkan percakapan tentang citra, makna, dan nama....

Dr. Syarifuddin Resmi Jabat Direktur Pascasarjana Universitas Patompo

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.-Universitas Patompo melantik Dr. Syarifuddin, A.Md., S.Pd., M.Pd., MM sebagai Direktur Program Pascasarjana yang baru, menggantikan...

Dalam Festival Sapi APPSI di Jember, Mentan Amran Dorong Kemandirian Daging Nasional

PEDOMANRAKYAT, JEMBER - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menghadiri Festival Sapi APPSI Bupati Jember Cup Season 2...

Mentan Amran Sebut Pertanian Solusi Selesaikan Kemiskinan Ekstrem di Jember

PEDOMANRAKYAT, JEMBER - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa sektor pertanian merupakan solusi paling efektif untuk...