Kumpulkan 56 Prajurit Peserta Diktuba 2023, Pangdam Kasuari : Kedepankan Kejujujuran Selama Pendidikan

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MANOKWARI – Pangdam XVIII/Kasuari, Mayjen TNI Gabriel Lema, S.Sos menyampaikan, dengan kondisi keterbatasan yang ada di lembaga pendidikan Rindam XVIII/Kasuari saat ini, hanya dengan kedepankan kejujuran terkait kondisi fisik dan kesehatan saja yang akan menyempurnakan selama kegiatan pendidikan.

Hal ini disampaikan Pangdam saat memberikan pengarahan kepada 56 personel Kodam XVIII/Kasuari yang dinyatakan lulus setelah mengikuti beberapa seleksi untuk mengikuti Pendidikan Pembentukan Bintara (Diktukba) Kodam XVIII/Kasuari TA 2023, di Officers’ Mess Kodam XVIII/Kasuari, Trikora, Arfai 1, Manokwari, Papua Barat, Senin (13/03/2023).

“Masing-masing orang saya tekankan agar mengenali dan pahami diri masing-masing selama menjalani proses pendidikan,” katanya.

“Laporkan apabila ada kendala dan jangan malu, saya tahu kalian mampu tetapi jujur yang paling utama dan kepada Danrindam, saya serahkan sepenuhnya semua proses pendidikan di Rindam XVIII/Kasuari,” ujar Pangdam dalam arahannya.

Baca juga :  PSI Makassar Bagikan 1.000 Paket Buka Puasa, Pertigaan Jalan Dangko-Abdul Kadir Macet Total

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Prabowo Kembali Apresiasi Mentan Andi Amran pada HUT Gerindra, Sambutan Hangat Menggema

PEDOMANRAKYAT, BOGOR - Ketua Umum Partai Gerindra sekaligus Presiden RI, Prabowo Subianto secara khusus menyampaikan apresiasi dan terima...

KSOP Utama Makassar melakukan Sosialisasi Eradikasi untuk Deteren orang naik ke Kapal tanpa identitas di Pelabuhan Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Utama Makassar menggelar sosialisasi "Konsep Eradikasi untuk Deteren Orang...

Estafet Kepemimpinan di Brigif 11/Badik Sakti, Pangdam XIV/Hasanuddin Pimpin Sertijab

PEDOMANRAKYAT, DEPOK – Komando Brigade Infanteri 11/Badik Sakti resmi berganti pimpinan. Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, memimpin langsung...

Dalami Visi dan Misi Organisasi, Pengurus Persaudaraan Alumni SMAKARA 2024-2029 Gelar Pertemuan Perdana Secara Hybrid

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Bertujuan mendalami visi, misi dan struktur kepengurusan organisasinya, Pengurus Persaudaraan Alumni SMA Katolik Rajawali (SMAKARA)...