Rencana Pembangunan Food Estate Kodam XIV/Hsn Dengan PT BMR Untuk Menekan Inflasi di Wilayah Sultra

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr(Han) memimpin rapat bersama PT Bukit Makmur Resource (BMR) yang dihadiri langsung oleh Direktur BMR, Ridho Lestari, bertempat di ruang video conference (Vicon) Makodam, Kota Makassar, Rabu (15/03/2023).

Pada rapat ini membahas tentang rencana kegiatan Food Estate kerjasama antara Kodam XIV/Hasanuddin dengan PT BMR yang akan digelar di Kabaena, Kabupaten Bombana, Provinsi Sulawesi Tenggara.

Pangdam didampingi sejumlah Pejabat Utama (PJU) Kodam XIV/Hasanuddin dan diikuti secara virtual oleh Danrem 143/HO, Kasiter Kasrem 143/HO dan Dandim 1413/Buton sebagai pejabat di wilayah yang akan dijadikan sebagai lokasi kegiatan Food Estate.

Di awal pembahasan Perwira Ahli Bidang Ekonomi Pangdam XIV/Hasanuddin memaparkan tentang kesiapan dukungan Kodam dalam pelaksanaan kegiatan tersebut. Dilanjutkan pemaparan dari PT BMR tentang kesiapan dukungan perusahaan dan timeline kegiatan, dan diakhiri dengan diskusi serta pengarahan Pangdam XIV/Hasanuddin.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Indira Yusuf Ismail Minta Peran Aktif Bunda PAUD Tangani Stunting

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Jejak BJ Habibie, Mentan Amran Raih Penghargaan Tertinggi dari Universitas Sebelas Maret

PEDOMANRAKYAT, SURAKARTA – Universitas Sebelas Maret (UNS) kembali menganugerahkan penghargaan tertinggi kepada tokoh nasional yang berkontribusi luar biasa...

Kementan Salurkan 57 Ton Bantuan Benih Jagung Untuk Petani Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Pemerintah Kabupaten Sinjai menerima bantuan benih jagung dari Kementerian Pertanian (Kementan) Republik Indonesia sebanyak 57...

Kapolres Pinrang Berbagi Berkah dengan Pebecak

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Jajaran Kepolisian Resort (Polres) Pinrang kembali berbagi keberkahan dengan warga masyarakat yang sementara dalam perjalanan...

Ketersediaan Obat Terbatas, PMII Menuntut Dirut RSUD Latemmamala Mundur

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Puluhan Mahasiswa yang tergabung dalam Perhimpunan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII)Kabupaten Soppeng melakukan aksi unjuk rasa di...