Sastra Prancis Juara I Pilmapres FIB Unhas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR. Dwi Putri Nabila dari Departemen Sastra Prancis yerpilih sebagai peserta peringkat I Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Unhas, Rabu (15/3/2023). Atas prestasinya ini, Dwi Putri Nabila memperoleh hadiah notebook dari Inggit Medical Centre (IMC) yang diserahkan pemilik IMC Dr.H.Tammasse Balla, M.Hum.

Peringkat II Muhammad Adhiem Bakri (Departemen Sastra Arab/Asia Barat), III. Rahmat Hidayat (Departemen Sastra Inggris), sementara Juara Harapan I, II, dan III masing-masing: Fatmawati Hamzading (Departemen Sastra Indonesia), Gatri Galuh (Departemen Sastra Prancis), dan Nurul Amalia (Departemen Arkeologi).

Pemilihan mahasiswa berprestasi yang diikuti 15 peserta utusan seluruh departemen di FIB ini dibuka dan ditutup Wakil Dekan I FIB Unhas Dr.Mardi Adi Aminm M.Hum,

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Silaturahmi dan Berikan Tali Asih Kepada Imam Masjid Mubarak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Enrekang Komitmen berantas sabung ayam di Wilayahnya

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Kapolres Enrekang AKBP. Hari Budiyanto SH., S.I.K., MH., menegaskan komitmennya dalam memberantas praktik perjudian sabung...

AKP Junaedi, SH Jabat Wakapolsek Bontoala, Tegaskan Komitmen Polri yang Humanis dan Melayani

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — AKP Junaedi, SH resmi mengemban amanah sebagai Wakapolsek Bontoala berdasarkan Surat Telegram Nomor: STR/01/KEP/2026. Surat...

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...