Pastikan Stok Sembako Tersedia Jelang Ramadhan, Bupati ASA Lakukan Pemantauan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Menjelang masuknya bulan suci Ramadan 1444 Hijriah, Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) turun langsung melakukan pemantauan terhadap ketersediaan dan harga kebutuhan pokok di Kompleks Pasar Sentral Sinjai bagian atas, Rabu (22/03/2023).

Pada pemantauan ketersediaan pangan yang dilakukan Bupati ASA, ia didampingi oleh sejumlah pimpinan Forkopimda, diantaranya Ketua DPRD Sinjai Jamaluddin, dan Dandim 1424 Sinjai Letkol Inf Sumardi.

Hadir juga Penjabat Sekretaris Daerah (Pj. Sekda) Sinjai Andi Jefrianto Asapa, para kepala organisasi perangkat daerah (OPD) Pemkab Sinjai yang masuk dalam Tim Penanganan Inflasi Daerah (TPID).

Bupati ASA menilai stok kebutuhan pokok dinilai masih relatif normal, termasuk harga yang tidak mengalami kenaikan secara signifikan.

“Alhamdulillah dari sisi suplai cukup bagus. Ada beberapa komoditi yang naik disebabkan permintaan yang banyak. Tapi saya berharap mudah-mudahan tidak terlalu tinggi naiknya, dan bisa dijangkau masyarakat. Kalau ketersediaan kebutuhan pokok Insya Allah mencukupi,” ujarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Survei CELIOS: Dapat Skor +7, Andi Amran Masuk Kategori Menteri Ekonomi Terbaik

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Masyarakat Toraja di Tana Luwu, IKAT Pemersatu dan Andil Pembangunan di Daerah

PEDOMANRAKYAT, LUWU RAYA - Bupati/Walikota di 4 (empat) Pemerintah di Tana Luwu (Luwu Raya), mengakui sumbangsih luar biasa...

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...