Air Mata Orangtua ASN Tumpah di Rutan Pangkep

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PANGKAJENE – Genap 1 Tahun menajalani masa pelatihan dan pengenalan tugas dan fungsi, 10 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) kini dilantik dan diambil sumpahnya menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) oleh Kepala Rutan Kelas IIB Pangkajene.

Digelar di aula Rutan Pangkajene, kesepuluh CPNS tersebut terdiri dari 8 orang laki-laki penjaga tahanan, 1 orang perawat laki-laki dan 1 orang perempuan dengan profesi Dokter. Senin (27/03/2023).

Kegiatan terlebih dahulu dilaksanakan dengan pembacaan surat keputusan pengangkatan, dilanjut pembacaan Sumpah Jabatan Pegawai Negeri Sipil oleh Kepala Rutan dan diikuti oleh seluruh CPNS yang hadir.

Sementara penyematan pangkat Kepala Rutan Pangkajene, Hakim Sanjaya menyampaikan permohonan kepada orangtua ASN untuk menyematkan tanda pangkat secara langsung kepada ASN yang akan dilantik.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kadis Kominfosan Halut Teken Kerjasama dengan Universitas Dr Soetomo Surabaya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Pospam Hingga Vicon Nasional, Pangdam XIV/Hasanuddin Hadir Jaga Rasa Aman Warga Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko tampil sebagai sosok sentral dalam penguatan pengamanan malam pergantian...

Merancang Kembali Kurikulum Literasi Digital Indonesia Berstandar Etik Lokal

Penulis: Dr. Zulkarnain Hamson, S.Sos., M.Si. (Dosen Ilmu Komunikasi di Kota Makassar) Kurangnya pendidikan literasi digital dan etika berinternet...

Dandim 1408/Makassar Kawal Stabilitas Kamtibmas Jelang Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dandim 1408/Makassar Letkol Kav Ino Dwi Setyo Darmawan, SE., M.Han. menunjukkan peran aktif dan kepemimpinan...

Tempe Catat Pernikahan Tertinggi di Wajo Sepanjang 2025, Capai 446 Pasangan Muslim

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Wajo mencatat jumlah penduduk Wajo pada tahun 2024 mencapai sekitar...