Polisi Sahabat Anak, Polsek Sanggalangi Gelar DDS, Tanamkan Disiplin Sejak Dini

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Sebagai upaya untuk membangkitkan kecintaan anak-anak kepada Polisi sejak dini, personel Polsek Sanggalangi Polres Toraja Utara terus berupaya melakukan pendekatan melalui Program Polisi Sahabat Anak.

Seperti yang dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Sanggalangi Brigpol Muhammad Jufri Lisaw yang menggelar kegiatan sambang (DDS) bertajuk Program Polisi Sahabat Anak kepada sekumpulan murid Sekolah Dasar di Lembang La’bo, Kecamatan Sanggalangi, Kabupaten Toraja Utara, Senin (27/03/2023).

Program Polisi Sahabat Anak yang digelar dengan cara bermain sambil belajar tersebut dilakukan dengan tujuan untuk menanamkan kecintaan anak-anak kepada Polisi.

Polisi Sahabat Anak merupakan sebuah program dari Kepolisian Negara Republik Indonesia yang mengarah pada anak-anak usia dini. Selain untuk menanamkan kecintaan anak kepada Polisi, program ini juga bertujuan untuk menanamkan kedisiplinan dan memberikan edukasi sejak usia dini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  TNI bersama Masyarakat Karbak Saluran Air Di Latasi 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Lomba Poster K3 JTK PNUP Edukasi Mahasiswa Soal Zero Accident di Laboratorium

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Ketua Jurusan Teknik Kimia (JTK) Politeknik Negeri Ujung Pandang, Wahyu Budi Utomo, HND., M.Sc., kembali...

Dari Gorontalo hingga Toraja Utara, 154 CPNS Jalani ‘Kawah Candradimuka’ di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar menyambut para peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (Latsar CPNS)...

Kejati Sulsel Bekuk Buronan Pemalsuan Dokumen di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Seksi Penerangan Hukum Kejati Sulsel, Soetarmi, menyatakan, tim gabungan intelijen Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan...

Menag Terima Lahan IAIN Bupati Bima

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Agama RI diwakili Sekjen Kementerian Agama Prof. Dr. Kamaruddin Amin menerima penyerahan secara simbolis...