Shalat Tarwih, Polres Pelabuhan Makassar Berikan Pengamanan Masjid di Wilayah Hukumnya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Bulan penuh berkah Ramadan 1444 Hijriah terlihat dalam aktivitas umat Islam di wilayah hukum Polres Pelabuhan Makassar. Salah satunya dengan melaksanakan sholat tarawih dan sholat witir berjamaah di masjid-masjid.

“Pengamanan ini sebagai upaya memberikan rasa aman dan nyaman kepada jamaah sholat Tarawih, dan merupakan wujud kepedulian Polri terhadap keamanan dan kenyamanan masyarakat dalam pelaksanaan ibadah di bulan Ramadhan,” ucap Kasi Humas Iptu Hasrul, Jumat (31/03/2023).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati ASA Apresiasi Luar Biasa Program Baznas Sinjai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polres Soppeng Gelar Operasi Zebra Pallawa 2025

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin gelar pasukan Operasi Zebra Pallawa -2025 di...

Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Bahas Gaza dan Perdamaian Dunia

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kementerian Agama menginisiasi rangkaian seminar internasional bertema perdamaian dunia di empat Universitas Islam Negeri (UIN)...

Pengamat: Putusan PN Jaksel bahwa Fitnah Tempo Soal Pembungkaman Pers, Tidak Terbukti!

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Pengamat pangan Debi Syahputra menilai Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor 684/Pdt.G/2025/PN Jkt.Sel yang menyatakan...

Gowa 705 Tahun: Kapoksahli Pangdam Tekankan Persatuan dan Semangat Membangun

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapoksahli) Pangdam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Musa David Marolop Hasibuan S.I.P., M.A.B.,...