Evaluasi Kinerja Jajaran dan Pelayanan Masyarakat, Kapolres Yudi Frianto Paparkan ‘Commander Wish’ Kapolda Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Polres Pelabuhan Makassar menggelar opsnal sebagai Anev bulanan untuk memaksimalkan pelayanan, pengayoman dan perlindungan pada masyarakat, Rabu (05/04/2023).

“Kegiatan GO (Gelar Operasional) Anev bulanan ini dipimpin langsung Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto yang didampingi Wakapolres Kompol Sugeng Suprijanto serta diikuti para PJU dan Kapolsek,” ucap Kasi Humas Iptu Hasrul.

“Dalam Gelar Operasional bulanan ini, Kapolres AKBP Yudi Frianto memberikan arahan terkait ‘Commander Wish’ Kapolda Sulsel
Irjen Pol Drs Setyo Boedi Moempoeni Harso dengan slogan ‘PANRITA’ yaitu memahami program prioritas Kapolri, anti korupsi, kolusi, nepotisme dan cegah kriminalitas serta menjadi tauladan masyarakat,” terang Kasi Humas.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dandim 1414 Toraja Bersama Wartawan Gelar Nonton Bareng di Acara Puncak KASAD Award 2023

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Manasik Haji Makassar Resmi Ditutup, 1.106 Jemaah Siap Berangkat ke Tanah Suci

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Rangkaian manasik haji tingkat Kota Makassar resmi ditutup dalam sebuah acara khidmat yang digelar di...

Polda Sulsel Bongkar Sindikat Pemalsuan STNK dan BPKB, Tujuh Tersangka Ditangkap

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Sulawesi Selatan berhasil mengungkap dua kasus pemalsuan dokumen kendaraan bermotor...

Polda Sulsel Tindak Tegas Penyalahgunaan Strobo di Kendaraan Pribadi

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR – Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan melalui Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) mengambil langkah tegas menyusul viralnya...

Keluhkan Kebisingan Warkop, Warga Resah, Petugas Gabungan Lakukan Sidak Malam

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pemerintah Kecamatan Tamalate menanggapi keluhan masyarakat terkait kebisingan dari aktivitas musik sebuah warung kopi (warkop)...