Program Beasiswa Bupati ASA Dirasakan Manfaatnya oleh Mahasiswa, Rektor UMSi Bilang Begini

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Sudah ratusan mahasiswa asal Sinjai telah mendapatkan program beasiswa dari Pemerintah Kabupaten Sinjai selama empat tahun terakhir ini.

Beasiswa yang merupakan salah satu program unggulan Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) di bidang pendidikan ini mendapat apresiasi dari berbagai kalangan.

Salah satunya dari Rektor Universitas Muhammadiyah Sinjai (UMSi) Dr. Umar Congge. Hal tersebut diungkapkan ketika acara peresmian Gedung Pascasarjana UMSi beberapa hari yang lalu yang dihadiri langsung oleh Bupati ASA.

Ia menilai program ini sangat brilian dan manfaatnya sangat dirasakan oleh mahasiswa, terlebih di masa pemulihan ekonomi saat ini pasca pandemi Covid-19.

“Kami bangga dan mengapresiasi sekali terhadap beasiswa yang telah diberikan oleh Pemkab Sinjai. Alhamdulillah sudah ratusan mahasiswa UMSi mendapatkan program ini, terlebih yang kuliah di UMSi rata-rata masyarakat menengah kebawah jadi mereka sangat terbantu,” jelasnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Serikat Mahasiswa Sulsel Gelar Aksi Unjuk Rasa Terkait Maraknya Peredaran Kosmetik Ilegal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Rapat Zoom DLHK Dinilai Tak Berpihak Warga, Polisi Diminta Usut Dugaan Pelanggaran Izin Tambang Tikala

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Rapat daring yang digelar Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Sulawesi Selatan pada 15 April...

Mentan Amran Pastikan Proses Hukum Terhadap Pengamat yang Diduga Rugikan Negara 5 Miliar Tetap Berjalan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa proses hukum terhadap seorang pengamat yang dinilai...

P5 di SD Sambung Jawa: Membangun Kearifan Lokal melalui Jajanan Tradisional

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. SD Sambung Jawa Makassar, Kamis 27/04/2025 melaksanakan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) semester...

LSM Garda Timur Indonesia Perkuat Sinergitas dengan Deninteldam XIII/Mdk

PEDOMANRAKYAT, MANADO - Lembaga Swadaya Masyarakat Garda Timur Indonesia melakukan pertemuan "Mitra Strategis" dengan Deninteldam XIII/Mdk untuk menguatkan...