Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi, Sekda : Harga Sembako Tetap Stabil

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Menanggapi hal itu, Sekda Sinjai Andi Jefrianto Asapa menegaskan, khusus Kabupaten Sinjai, inflasi masih bisa dikendalikan. Hingga saat ini harga kebutuhan pokok di Pasar Sentral maupun di pasar tradisional di kecamatan masih terbilang stabil.

Hal itu berdasarkan hasil pemantauan terus menerus yang dilakukan oleh Disperindag dan ESDM serta Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Sinjai setiap harinya, untuk mengecek harga maupun ketersediaan pangan di pasar.

“Kalaupun ada kenaikan-kenaikan tapi itu tidak signifikan, hanya beberapa jenis saja kebutuhan pokok, dan itu masih dalam batas kewajaran,” jelas Sekda yang juga Ketua TPID Sinjai.

Selain pengendalian Inflasi jelang Lebaran IdulFitri 1444 H, Rakor ini juga membahas sosialisasi Rancangan Undang-undang (RUU) tentang kesehatan KMA yang dihadiri sejumlah kementerian dan seluruh kabupaten/kota di Indonesia. (adz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kejati Sulsel Bekuk Buronan Pemalsuan Dokumen di Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Camat Ujungpandang Tegaskan Pemilihan RT/RW Wajib Patuh Perwali 20/2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Camat Ujungpandang, Andi Husni, S.STP., M.Si., menegaskan, tahapan pemilihan ketua RT/RW di wilayahnya wajib mengacu...

Gen Z Bedah Asta Cita dan Peran Mahasiswa dalam Pembangunan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Sejumlah akademisi, peneliti, dan aktivis mahasiswa berkumpul dalam kegiatan Diskusi Politik ala Gen Z yang...

Delapan Pengurus Cabang INTI Dilantik, Peter Gozal: Jadilah Pemimpin yang Melayani dengan Integritas dan Kerja Nyata

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua Pengurus Daerah INTI Sulsel, Peter Gozal, melantik delapan Pengurus Cabang INTI kota dan kabupaten...

Walikota Sabang dan Batam Terima Kasih kepada Mentan Amran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Wali Kota Sabang Zulkifli H. Adam dan Wali Kota Batam Amsakar Achmad menyampaikan apresiasi dan...