Sudah dapat dibayangkan semua kenangan terangkum dalam satu tempat dan satu waktu yang kemungkinan merupakan moment yang tidak dapat dilupakan.
Untuk itu sangat disayangkan jika moment bersejarah seperti ini dilewatkan begitu saja.
Melalui kesempatan ini panitia mengajak seluruh Alumni 588 Makassar untuk hadir dengan mendaftarkan diri ke WA grup IKA SMANLI 88. (*)