Mantan Bupati Sinjai Andi Rudiyanto Asapa Diabadikan Sebagai Nama Jembatan Gantung, Ini Alasannya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dia menilai jembatan ini menjadi berkah bagi masyarakat di dua wilayah yang terpisahkan oleh sungai yakni Bongkong dan Mattunreng Tellue. Mengingat, jembatan ini telah lama dinantikan warga, bahkan hingga puluhan tahun silam.

“Alhamdulillah apa yang diimpikan selama ini sudah terwujud. Terima kasih atas segala kepedulian pak Bupati terhadap kebutuhan masyarakat Bongkong dan Desa Mattunreng Tellue yang telah membangun jembatan gantung ini,” jelasnya.

Sebelumnya Bupati ASA meresmikan jembatan gantung ARA Bongkong di Kelurahan Samaenre, Kecamatan Sinjai Tengah, Jumat (21/4/2023) siang.

Dia berharap jembatan gantung ARA dapat memperlancar akses dan aktivitas warga, khususnya dalam mengangkut hasil bumi ke pasar ibukota kecamatan Sinjai Tengah dan sebaliknya. (adz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam XIII/Merdeka Pimpin Sertijab Sembilan Pejabat, Dorong Soliditas dan Profesionalisme

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tingkatkan Sinergitas, Kapolres Bersama Ketua PN Sambangi Kajari Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Dalam upaya terus meningkatkan sinergitas antar Aparat Penegak Hukum (APH) di Kabupaten Soppeng , Kapolres...

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor Curian  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...

Terduga Pelaku Penipuan Modus Proyek Fiktif  Diamankan Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob Ipda Andi...

Sebanyak 510 Personel Gabungan Dikerahkan Cari Iptu Tomi yang Hilang Saat Operasi Pengejaran KKB di Papua Barat

PEDOMANRAKYAT, TELUK BINTUNI - Sebanyak 510 personel gabungan dikerahkan untuk mencari Iptu Tomi Samuel Marbun, mantan Kasat Reskrim...