Halal Bihalal Pepabri Pinrang, Panglima Ta’ : Kita Sepakat Satu Komando

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kita sepakat untuk satu komando menjaga persatuan. Jangan mau kedaulatan kita dipecah belah,” tegas Panglima Ta’.

Terlebih, kata Panglima Ta’, 2024 mendatang merupakan tahun politik, sehingga ia menegaskan agar seluruh anggota Pepabri, LVRI dan ormas sayap untuk tetap solid berada dalam satu barisan.

Ia mengimbau agar anggota Pepabri dan LVRI, jangan mau diadu domba oleh pihak-pihak yang ingin merusak persatuan.

“Kita harus bersatu. Jangan hanya karena rupiah kita terpecah. Jaga terus keharmonisan,” seru Ketua DPD LVRI Sulselbar ini. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Peralihan Jasa Keamanan di PT KINRA KEK Sei Mangkei Terindikasi Pungli dan Diduga Sarat Permainan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jalin Silaturahmi di Atas Roda: Cerita Wisata Arisan IKB PPSP IKIP UP ke Malino

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ahad pagi (05/10/2025), langit Makassar masih agak redup ketika rombongan Arisan IKB PPSP IKIP UP...

Kolaborasi STIKES Panakkukang dan Desa Bontolanra Takalar Cegah Diabetes Berbasis Digital

PEDOMAN RAKYAT, TAKALAR .-Mendukung terwujudnya masyarakat desa sehat dan mandiri, tim pengabdian masyarakat dari STIKES Panakkukang bersama mitra...

Semarak Malam Ramah Tamah FISIP Unismuh Makassar, Deng Ical Beri Semangat Pengabdian untuk Wisudawan

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Makassar sukses menggelar Malam Ramah Tamah...

SatRes Narkoba Polres Soppeng Penyuluhan Di Desa Watu 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Kasat Res Narkoba Polres Soppeng AKP Heriyadi Nur SE MM bersama sejumlah anggota menggelar pembinaan...