Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MOROWALI – Terduga pelaku pembunuhan atas diri Agnes Retni Anggraini (25) seorang gadis asal Kakondongan, Toraja Utara, berhasil ditangkap personel Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Sulawesi Tengah, Minggu (14/05/2023)

Diketahui, Agnes Retni Aggraini ditemukan pertama kali oleh keluarganya sudah meninggal dunia dalam kamar kosnya di Bahodopi, Sabtu (13/05/2023) malam sekira pukul 21.40 Wita.

Korban ditemukan bersimbah darah dengan kondisi tangan dan kaki terikat tali rafia berwarna biru serta diduga akibat penyiksaan. Terduga pelaku pembunuhan, diketahui adalah teman korban bekerja pada sebuah perusahaan di Morowali.

Terduga pelaku membunuh korban dalam kosnya di Bahodopi, Kabupaten Morowali,
Sulawesi Tengah, dan akhirnya tertangkap pada Minggu (14/05/2023).

Ketua Umum IKaT Nusantara, Irjen Pol (Purn.) Frederik Kalalembang sebelumnya telah menghubungi dan berkoordinasi dengan Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Sulawesi Tengah dan Kapolres Morowali, AKBP Suprianto dengan Kapolsek Bahodopi Ipda Edy Cahyono, dan dalam waktu singkat terduga pelaku berhasil ditangkap.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Dirlantas Polda Sulsel, Dishub Sulsel dan Makassar Tutup Mata Terhadap Beroperasinya Bajaj Tak Berizin

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...

Achi Soleman dan Anak-Anak yang Selalu Didekati

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Achi Soleman tak pernah canggung berada di tengah anak-anak. Ada naluri yang bekerja dengan sendirinya....