Wakil Bupati Bone Support Anak Muda Millenial Di Sektor Pertanian

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kami yakin, program yess ini bisa bermanfaat kepada Pemda Bone dan bermanfaat kepada masyarakat tentunya,” kata Ambo Dalle.

Kepala Bappeda Bone Dr H Ade Farid Ashar SSTP Msi, mengatakan, kegiatan tersebut digelar agar seluruh rencana kerja OPD terkait betul-betul singkron dengan upaya menekan pengangguran serta capaian membuka lapangan kerja yang baru.

Kegiatan yang menggunakan DIPA Polbangtan Gowa itu dihadiri juga; Camat, OPD terkait, perbankan, juga dari dunia usaha Kadin, HIPMI, Perumda Bone, fasilitator muda dan petani milenial

“Ada dua young ambasador penerima dana hibah hadir di tengah kita, yakni Sulfa dengan jahe coklatnya dan A Aswan pengusaha tanaman hias yang telah berhasil membuka lapangan kerja di Bone,” katanya.

“Banyak NGO yang masuk di Bone karena kami di Bone mempunyai komitment yang kuat untuk mensukseskan program dari pihak ketiga termaksud program yess didalamnya,” jelas Ade Fariq Ashar.

Sebagai informasi, Youth Entrepreneur and Employment Support Services (YESS) adalah program kerja sama antara Kementerian Pertanian (Kementan) dengan International Fund For Agricultural Development (IFAD).

YESS Programme dirancang untuk menghasilkan wirausahawan muda pedesaan serta menghasilkan tenaga kerja yang kompeten di bidang pertanian. (rur)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Open University Malaysia dan Universitas Wira Bhakti Makassar Tandatangani MoU, Kerjasama Akademik dan Pengembangan Berbagai Bidang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...