Pertemuan Rutin DWP Pengayoman Rayon III Kanwil Kemenkumham Sulsel di Rutan Sidrap

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SIDRAP – Rombongan Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Pengayoman Rayon III Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan disambut dengan Tari Padduppa saat hadir dalam pertemuan rutin yang digelar di Rutan Kelas II B Sidrap Sabtu (27/05/2023) pagi.

Dharma Wanita Persatuan (DWP) Pengayoman Rayon III Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan (Kanwil Kemenkumham Sulsel) berkumpul bersama dalam rangka Pertemuan Arisan Rutin.

Kegiatan kali ini mengangkat tema “Wanita Sebagai Pendamping Setia Suami yang Kuat Berkarya dan Bertekad Mencari Solusi”.

Kegiatan ini dilaksanakan di Pelataran Layanan Wartel Suspas Kompleks Rutan Kelas II B Sidrap.

Penasehat DWP Pengayoman Kanwil Kemenkumham Sulsel, Ny. Dame Yosefina (istri Kepala Kantor Wilayah Liberti Sitinjak) dalam arahannya mengatakan, sebagai Istri Pegawai Pengayoman agar senantiasa mendampingi dan mendukung suami dalam melaksanakan tugasnya.

“Kegiatan ini bertujuan untuk memotivasi ibu-ibu dalam menjalin dan mempererat silaturahmi sesama anggota DWP se-Rayon III Kanwil Kemenkumham Sulsel dan men-support suami dalam bekerja,” ucap Ny Dame.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketua Bhayangkari Gowa Serahkan Bingkisan ke Pos Personel Ops Ketupat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Penyuluh KemenHAM Sulsel Ajak Pelajar Takalar Gabung Koppeta HAM

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR — Penyuluh HAM Kantor Wilayah Kementerian HAM Sulawesi Selatan, Andi Nunung Bakhtiar, mengajak siswa SMA Negeri...

Percepat Hilirisasi Kelapa Nasional, Mentan Amran Launching Gerakan Menanam Lima Juta Kelapa di Selayar

PEDOMANRAKYAT, KEPULAUAN SELAYAR – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meluncurkan Gerakan Menanam Lima Juta Pohon Kelapa (Gemerlap)...

Alfian dan Aswin Wisudawan Terbaik STIM Lasharan Jaya Catat Prestasi Tertinggi: IPK 4,0

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Dua wisudawan terbaik Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen (STIM) Lasharan Jaya Makassar, M Alfian Pamungkas dan Muhammad...

Kantor CU Sauan Sibarrung TP Saluampak Diresmikan

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Gedung Kantor Credit Union Sauan Sibarrung (CUSS) Tempat Pelayanan (TP) Saluampak di Dusun Salulaiya...