Andi Amran Sulaiman Akan Hadiri Pelantikan Pengurus IKA Unhas 7 Daerah di Sulawesi Tenggara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Pak Ketum akan ke Kendari bersama pengurus,” kata ST.

Pengurus ketujuh daerah kabupaten/kota yang akan dilantik bersamaan adalah Kolaka, Bombana, Wakatobi, Muna, Muna Barat, Konawe Selatan dan Kota Kendari.

Selain mengikuti kegiatan pelantikan selama di Kendari, rombongan PP IKA Unhas juga merencanakan akan berekreasi di beberapa lokasi.

“Kami sedang mendata tempat-tempat rekreasi yang cocok. Bisa ke pulau Labengki atau tempat lain,” ungkap wartawan senior itu.

Yang jelas, tambahnya, Ketum dan rombongan PP IKA Unhas akan hadir mengikuti rangkaian kegiatan serta leisure untuk lentur-lentur otot dan juga pikiran.

Sebelumnya, kata ST, Ketum Andi Amran dan PP IKA Unhas telah melakukan kegiatan santai pada Kamis (25/5/2023) dengan berendam dan melakukan berbagai lomba di pesisir pantai Gusung Tallang.

Lomba di pulau kecil yang berada di gugusan Kepulauan Spermonde, perairan Selat Makassar itu membuat seluruh pengurus pusat IKA yang terlibat merasa heppy karena berbagai lomba yang dipimpin langsung oleh Ketum AAS penuh canda dan tawa.

Adapun rombongan yang menyertai perjalanan Ketum Andi Amran Sulaiman, kata Suwardi antara lain beberapa Waketum, pengurus bidang, divisi dan lainnya. (*ki.id)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tradisi Pedang Pora Sambut Kapolres Baru Toraja Utara, Karangan Bunga Penuhi Halaman Mapolres

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jalin Silaturahmi di Atas Roda: Cerita Wisata Arisan IKB PPSP IKIP UP ke Malino

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ahad pagi (05/10/2025), langit Makassar masih agak redup ketika rombongan Arisan IKB PPSP IKIP UP...

Kolaborasi STIKES Panakkukang dan Desa Bontolanra Takalar Cegah Diabetes Berbasis Digital

PEDOMAN RAKYAT, TAKALAR .-Mendukung terwujudnya masyarakat desa sehat dan mandiri, tim pengabdian masyarakat dari STIKES Panakkukang bersama mitra...

Semarak Malam Ramah Tamah FISIP Unismuh Makassar, Deng Ical Beri Semangat Pengabdian untuk Wisudawan

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Makassar sukses menggelar Malam Ramah Tamah...

SatRes Narkoba Polres Soppeng Penyuluhan Di Desa Watu 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Kasat Res Narkoba Polres Soppeng AKP Heriyadi Nur SE MM bersama sejumlah anggota menggelar pembinaan...