Kasdam Menerima Perwakilan Perwira Aju KKDN Pasis Dikreg LI Sesko TNI TA 2023

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Dany Budiyanto mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin menerima Perwira Aju Kuliah Kerja Dalam Negeri (KKDN) Perwira Siswa (Pasis) Pendidikan Regular (Dikreg) LI Sekolah Staf dan Komandan (Sesko) TNI TA 2023 Kolonel Mar Fransisco Sumanjorang, SH bertempat di ruang tamu Kasdam XIV/Hasanuddin Makodam, Kota Makassar, Selasa (13/06/2023).

Kehadiran Perwira Aju Pasis Sesko TNI di ruang tamu Kasdam disambut hangat oleh Brigjen Dany beserta sejumlah pejabat utama (PJU) Kodam XIV/Hasanuddin.

Adapun tujuan kedatangannya yakni berkoordinasi tentang pelaksanaan KKDN Pasis Dikreg LI Sesko TNI TA 2023, yang akan dilaksanakan pada tanggal 25 Juli 2023 mendatang, di wilayah Sulawesi Selatan, salah satunya mengunjungi Kodam XIV/Hasanuddin.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Pinrang Irwan Hamid :  PIlihlah Pemimpin PGRI yang Berdedikasi Tinggi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Wujudkan Lingkungan Bersih, Lurah Sambung Jawa Pimpin Aksi Gotong Royong Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Semangat kebersamaan dan gotong royong terus digaungkan oleh Lurah Sambung Jawa, Muh. Jasdi, SE, yang...

Walikota Appi: Dari Masjid ke Jalan, Menyapa Warga dan Mendengar Keluhan Kota

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Udara dini hari di Kelurahan Pisang Utara, Kecamatan Ujung Pandang, masih terasa sejuk ketika jamaah...

Pelayanan Terbaik Untuk Masyarakat, PLN Sinjai Kembali Pangkas Puluhan Pohon

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Upaya menjaga keandalan pasokan listrik terus dilakukan oleh PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai. Kamis...

Menyisir Lorong di Wilayahnya, Lurah Rappokalling Berikan Bantuan ke Janda dan Lansia

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pemerintah Kelurahan Rappokalling bekerjasama dengan Rumah Zakat dan Tiga Lapan Indonesia menyalurkan bantuan untuk janda...