Vox Point Sulsel Bakal Selenggarakan Konferda I di Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Konferda ini yang pertama sebagai pertanggung jawaban selama 4 tahun dari Ketua Vox Point DPD Sulsel yang kedua melaksanakan pemilihan Ketua Vox Point DPD Sulsel yang baru. Adapun calon kandidat dalam pemilihan Ketua Vox Point Sulsel yakni, Robert Tjowari, Israel Rante Lebang, ST dan Safira,” urai Anggiat.

Kita berharap agar melalui Konferda Vox Point DPD Sulsel dapat dihadiri oleh berbagai elemen ormas Katolik yang setara serta jadi ajang silaturahmi sehingga mempererat tari persaudaraan antara sesama Ormas Katolik.

Ia menambahkan, Vox Point secara umum memang mengedepankan politik kebangsaan tentu kita harap berdasarkan partisipasi umat serta masyarakat secara keseluruhan itu makin besar dalam tahun politik pada tahun-tahun seperti ini.

Olehnya itu, harapan kita semoga Konferda DPD Vox Point Sulsel dapat berjalan sukses serta menjadi forum pengambilan keputusan tertinggi di DPD tingkat Sulawesi Selatan sehingga apa yang akan dilahirkan dalam Konferda ini Representasi dan Aspirasi dari seluruh anggota yang ada di sulawesi selatan,” tutupnya. (Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tiap Tahun Pemkab Sinjai Anggarkan Milyaran Rupiah di Sektor Keagamaan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...