Ciptakan Kondusifitas di Wilayah Binaan Tutorial, Danramil Mamajang Gelar Patroli Gabungan di Malam Idul Adha

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Pada kesempatan yang sama, Kapolsek Mamajang Kompol Sulkarnain, SKM, M.Adm, SDA mengatakan, kegiatan patroli tersebut diawali dengan apel bersama Tripika Kecamatan Mamajang, melibatkan personel gabungan instansi terkait antara lain : personel Polsek Mamajang yang dipimpin oleh Kapolsek Kompol Sulkarnain, SKM, M.Adm, SDA, Anggota Koramil 1408-06/Mamajang dibawah komando Danramil Kapten Arh H. Jamaluddin, SE, M.Pd, Satpol PP Kecamatan Mamajang, Bankompol Merpati, FKPM dan insan media.

“Malam ini kita menggelar Apel bersama Tripika Kecamatan untuk selanjutnya melaksanakan patroli gabungan dengan tujuan untuk memberi rasa aman dan nyaman kepada masyarakat,” kata Kapolsek Mamajang Kompol Sulkarnain saat di Mako Polsek Mamajang jalan Lanto Daeng Pasewang, Rabu (28/06/2023).

Dalam pelaksanaan patroli, Kapolsek mengimbau kepada personel agar lebih mengedepankan sikap humanis serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada pengguna jalan maupun masyarakat. Adapun sasaran dari kegiatan ini yakni peredaran minuman keras (miras) dan obat-obatan terlarang, pengguna knalpot brong, pengguna sajam serta aksi balapan liar.

“kegiatan patroli ini sifatnya preventif atau pencegahan terjadinya gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat dan aksi-aksi tindak kejahatan lainnya di malam hari,” kunci Kompol Sulkarnain. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polda Sulsel Gelar Press Release Akhir Tahun, Irjen Nana Sudjana : Pelanggaran Lalulintas 2022 Alami Penurunan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...