Polres Tana Toraja Berqurban 3 Ekor Sapi, Berbagi Kasih di Hari Raya Idul Adha 1444 H

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Pagi ini kami dari polres Tana Toraja akan berbagi Kasih dengan melaksanakan pemotongan sapi Qurban sebanyak 3 ekor dan dagingnya akan dibagikan kepada masyarakat yang kurang mampu secara merata” Ungkap Kapolres Tana Toraja

Lebih lanjut AKBP Malpa Malacoppo sampaikan bahwa kegiatan qurban Polri Presisi ini digelar Polres Tana Toraja dalam rangka memaknai hari Raya Qurban 1444 Hijeriah tahun 2023 semoga dapat bermanfaat bagi segenap warga dan menjadi amal ibadah bagi personil Polres Tana Toraja pada khususnya.

Adapun sejumlah warga yang telah didata panitia dan layak mendapatkan daging qurban sebanyak 115 orang dan setiap warga akan dibagikan sebanyak 2 Kg / orang sesuai kupon yang telah dibagikan pada hari sebelumnya.

Antusias masyarakat hadir menantikan penyerahan daging sapi qurban yang dihadiri oleh pejabat utama Polres Tana Toraja yang terdiri dari para Kabag, Kasat, Kasi, Kanit dan sejumlah Personel Polres Tana Toraja yang terlibat dalam panitia penyembelihan hewan hingga ke penimbangan dan pembagian daging kurban. (man).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Menggegerkan, Bayi Temuan Terbungkus Sarung

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...