Sapa Warga, Caleg Yusuf Gunco Bersilaturahmi dan Salurkan Bantuan ke Masyarakat Barombong

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dengar langsung aspirasi warga, Calon Anggota Legislatif (Caleg) Dapil V Kecamatan Mamajang, Mariso, Tamalate (Mamarita) dari Partai Golkar Dr. Yusuf Gunco, SH, MH melakukan blusukan sekaligus silaturahmi menyapa masyarakat.

Sapa warga ini rutin dilaksanakan sebagai upaya mengetahui langsung apa yang menjadi permasalahan yang dihadapi masyarakat bawah. Selain itu juga sebagai ajang silaturahmi antar sesama.

“Bersama Tim Yugo Is Back, kita melaksanakan kunjungan ke salah satu wilayah pemilihan yang ada di Kecamatan Tamalate Kota Makassar tepatnya di Kompleks Pesona Barombong,” ujar Yusuf Gunco saat ditemui oleh awak media ini, Kamis (29/06/2023).

Lanjutnya, Alhamdulillah kunjungan tersebut disambut ramah oleh warga setempat. Tak hanya itu, tokoh masyarakat mewakili beberapa warga lingkungan sekitar Kompleks Pesona juga hadir dengan antusiasnya menyambut kehadiran Yusuf Gunco bersama rombongan Tim Yugo Is Back. Turut hadir dalam menyambut salah satu wakil rakyat tersebut yakni Riri tokoh masyarakat setempat yang juga selaku koordinator Tim Pemenangan Yugo Is Back.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wujudkan Kamtibmas Pemilukada 2024, Bhabinkamtibmas Ende Rutin Sambangi Warga Binaannya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...