HUT Bhayangkara ke-77, Panglima’Ta : Polri Presisi Untuk Negeri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Mayjen TNI (Purn) Andi Muhammad Mappanyukki (Panglima'Ta) mengucapkan selamat Hari Bhayangkara ke-77 tahun 2023 untuk Polri yang jatuh pada tanggal 1 Juli 2023.

"Mewakili jajaran Persatuan Purnawirawan dan Warakamuri TNI dan Polri (Pepabri) dan seluruh anggota, saya mengucapkan selamat Hari Bhayangkara ke-77. Semoga Polri tetap jaya, Polri Presisi untuk negeri," kata Ketua DPD Pepabri Sulselbar.

Lanjutnya, sebagai eks Pangdam XIV/Hasanuddin, dirinya berharap agar Polri dan TNI senantiasa bersinergi untuk Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

"Sejak masih aktif di TNI dalam berbagai kesempatan, dirinya selalu menggaungkan soliditas dan sinergitas TNI-Polri," ujar Andi Muhammad (Panglima' Ta).

Selain itu, Ketua DPD Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) Sulselbar ini meminta agar peringatan ini jangan hanya menjadi momen untuk mengenang berdirinya kepolisian sebagai lembaga penegak hukum di Indonesia.

"Namun, untuk mengingatkan peran penting yang diemban oleh polisi dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat," tutupnya. (*)

Baca juga :  Tim Tabur Intelijen Kejati Sulsel Berhasil Amankan Buronan Korupsi Pembangunan PLTMH

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

YADEA Hadir di Maros: Langkah Nyata Menuju Transportasi Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Brand motor listrik terkemuka dunia, YADEA, resmi memperluas jangkauannya ke Kabupaten Maros, Sabtu (25/10/2025). Showroom...

Jaringan Aktivis NTB Desak Kejati NTB dan Kejari Dompu Usut Tuntas Terkait Kasus Dugaan Tindak Pidana Korupsi

PEDOMANRAKYAT, MATARAM - Jaringan aktivis NTB mendesak kepada Kejaksaan Tinggi NTB dan Kejaksaan Negeri Dompu untuk usut tuntas...

Ketua DPP LSM GEBER Sumut: Semangat Sumpah Pemuda Harus Jadi Gerakan Nyata, Pemuda Wajib Jadi Penggerak Persatuan dan Perubahan Bangsa

PEDOMANRAKYAT, MEDAN – Momentum peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 yang jatuh pada Selasa, 28 Oktober 2025 menjadi saat...

Riset Prolog: 1 Tahun Pemerintahan Prabowo, Mentan Amran Urutan ke-2 Menteri dengan Kinerja Terbaik

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lembaga riset Prolog (Public Research on Governance) melalui Prolog Survei Center merilis hasil survei terkait...