Tradisi Siram Air Kembang dan Air Pakai Water Cannon, Kapolres Yudi Frianto Pimpin Upacara Korp Raport

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sebanyak 20 personel Polres Pelabuhan Makassar yang memperoleh kenaikan pangkat melakukan tradisi siram air kembang warna dan disiram air dari kendaraan water cannon di depan Mapolres tersebut Jalan WR. Supratman (depan Taman Gong).

"Sebelumnya Kapolres AKBP Yudi Frianto SIK, MH memimpin Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat Bintara Anggota Polri Polres Pelabuhan Makassar Periode 01 Juli 2023," ucap Kasi Humas Iptu Hasrul, Senin (03/07/2023).

"Dalam kegiatan tersebut tradisi siram air kembang warna usai upacara kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi. Terlihat Kapolres AKBP Yudi Frianto bersama Ketua Bhayangkari Cabang Pelabuhan Ny. Tita Yudi Frianto melakukan siraman air kembang pertama kepada personel yang naik pangkat," terang Kasi Humas.

"Selain tradisi siram air kembang warna, personel yang memperoleh kenaikan pangkat disiram juga air dari kendaraan water cannon," tambah Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Baca juga :  Mengenal Sosok Caleg PSI James Wehantouw, Wartawan Senior dan Mantan Promotor Musik di Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

BPOM Beberkan Pelanggaran Berat Mira Hayati dalam Sidang Kasus Kosmetik Bermerkuri

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengungkap pelanggaran serius dalam proses produksi dan peredaran produk...

Kapolres Parepare Minta Jajarannya Tingkatkan Kinerja Jaga Kepercayaan Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Kapolres Parepare meminta jajarannya untuk meningkatkan kinerja, melakukan perencanaan inovasi dalam mendukung optimalisasi tugas kepolisian. Upaya...

Mafia Uang Palsu Digulingkan : Tersangka Utama Annar Sampetoding Diserahkan ke Kejari Gowa, 15 Orang Terlibat Sindikat

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Kejaksaan Negeri (Kejari) Gowa resmi menerima penyerahan tersangka utama kasus peredaran uang palsu, Annar Salehuddin...

Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno : Seleksi Catar Harus Adil, Bersih, dan Objektif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, memimpin langsung Rapat Koordinasi (Rakor) Penerimaan Calon Taruna (Catar) Akademi...