Kejurnas Karate Antar Dojo Gojukai Jaksa Agung Cup I 2023, Kajati Sulsel : Sebagai Ajang Pencarian Bakat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan Leonard Eben Ezer Simanjuntak sekaligus Ketua Umum Karatedo Gojukai Komda Sulsel, akan melaksanakan Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Karate Antardojo Gojukai yang akan memperebutkan Piala Bergilir “JAKSA AGUNG CUP” yang pertama kali dilaksanakan untuk memperebutkan 104 emas, 104 perak, dan 208 perunggu. Jumat (14/072023).

Kegiatan Kejurnas Karate Antardojo Gojukai tersebut, akan digelar pada tanggal 17-18 Juli 2023 di JK Arenatorium/Gelanggang Olah Raga (GOR) Universitas Hasanuddin.

Pelaksanaan kejurnas ini merupakan rangkaian kegiatan dalam rangka peringatan Hari Bhakti Adhyaksa tahun 2023 (tanggal 22 Juli 2023). Dalam Kejurnas ini akan mempertandingkan nomor KATA, KUMITE, dan KATA BUNKAI yang terbagi dalam 10 kategori yang terdiri dari 104 kelas.

Kelas tersebut adalah, sebagai berikut : 1). Pra Usia Dini Putra dan Putri, 2). Usia Dini Putra dan Putri, 3). Pra Pemula Putra dan Putri, 4). Pemula Putra dan Putri, 5). Cadet Putra dan Putri, 6). Junior Putra dan Putri, 7). Under 21 Putra dan Putri, 8). Senior Putra dan Putri, 9). Veteran Putra dan Putri 10.) Best Of the Best Putra dan Putri.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Plt Gubernur Sulsel Bersama Kapolda Tinjau Vaksinasi Booster Presisi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Terima Perwakilan Warga, Bupati Irwan Nyatakan Komitmennya untuk Mengurusi Sarana Jalan di Pale’leng

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Bupati Pinrang, Irwan Hamid menegaskan, aspirasi masyarakat merupakan bagian penting dalam merumuskan kebijakan dan arah...

Polres Bulukumba Terima Kunjungan Tim Penelitian Sespim Lemdiklat Polri

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA - Polres Bulukumba Polda Sulsel menerima kunjungan Tim Penelitian Sekolah Staf dan Pimpinan (Sespim) Lembaga Pendidikan...

Komitmen Berantas Penyalahgunaan Narkoba, Polres Kolaka Amankan 2 Terduga Pelaku Narkotika Jenis Sabu

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Polres Kolaka dan jajarannya berkomitmen untuk memberantas peredaran dan penyalahgunaan narkoba (narkotika dan obat terlarang)...

Kanwil Kemenkumham Sulsel Gelar Coffee Morning Bersama Awak Media, Paparkan Capaian Kinerja Triwulan Pertama 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Sulawesi Selatan menggelar kegiatan coffee morning bersama puluhan...