Pamen Ahli Bidang Sosbud Wakili Pangdam XIV/Hsn Hadiri Seminar Nasional Penganugerahan Gelar Pahlawan Nasional

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin, Pamen Ahli Bidang Sosial Budaya (Sosbud) Kolonel Inf Soni Madya Yudhantara, S.Kom menghadiri Seminar Nasional Penganugerahan Gelar Pahlawan Nasional Anre Gurutta H. Abdurrahman Ambo Dalle dan Temu Ulama, yang diselengarakan di Mercure Nexa Kota Makassar, Sabtu (22/07/2023).

Sederet tokoh hadir pada Seminar Nasional Kepahlawanan Pendiri Darul Dakwah wal-Irsyad (DDI), AGH Abdurrahman Ambo Dalle ini. Deretan tokoh tersebut seperti Sekretaris Jenderal PB DDI Dr. H. M. Suaib Tahir, Kepala Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Selaran (Sulsel) H. Andi Irawan Bintang.

Kemudian, Anggota DPRD Sulsel Andi Muhammad Irfan AB, Meity Rahmatia, Ketua KPU Sulsel Hasbullah, perwakilan dari Polda Sulsel dan berbagai tamu undangan lainnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jelang Arus Mudik Lebaran, Kapolsek Paotere Gelar Sosialisasi Mengenai Layanan Mudik Hotline Polri 110

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

LAN RI dan Pemerintah Sulawesi Barat Perkuat Integritas Proses Seleksi JPT

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Lembaga Administrasi Negara (LAN) Republik Indonesia menyatakan dukungan penuh terhadap pelaksanaan seleksi terbuka Jabatan Pimpinan...

Koperasi Merah Putih Jadi Fokus Nasional, Pangdam Hasanuddin Tegaskan Komitmen Dukungan di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar Dr. Andi Zulkifli...

Pelantikan FKPPI Sulsel: Kasdam XIV Dorong Generasi Muda Jadi Pilar Persatuan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Staf Kodam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., menghadiri Pelantikan Pengurus Daerah XIX...

Segel 250 Ton Beras Ilegal, Mentan Amran Sudah Koordinasi dengan Gubernur Aceh

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pemerintah bergerak cepat menindak laporan masuknya 250 ton beras ilegal melalui Pelabuhan Sabang, Aceh. Menteri...