Artis Ibukota akan Hibur Peserta Reuni Akbar IKB PPSP IKIP UP

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR. Reuni akbar IKB PPSP IKIP Ujung Pandang yang akan dilaksanakan di Hotel Claro, Sabtu 29- Juli 2023 mendatang akan lebih semarak karena kehadiran tiga artis ibukota yang akan menghibur peserta reuni. Diantaranya Andre Hehanusa dan Nia Daniati.

Anak tahun 90-an tidak merasa asing dengan penyanyi Andre Hehanusa. Penyanyi kelahiran Kota Makassar ini sangat digandrungi dengan lagu lawasnya ” Kuta Bali ” yang dilansir tahun 1995.

Ada tujuh lagu yang akan mengajak peserta Reuni Akbar IKB PPSP IKIP Ujung Pandang untuk bernostalgia diantaranya, Kuta Bali (1995), Melayang (1996), Terlalu Cinta (1996), Untukmu (1996) dan Tol All Girls I’ve Loved Before.

Lagu Tol All Girls I’ve Loved Before mengantar Andre Hehanusa menjadi salah satu penyanyi Indonesia dizamannya yang di gandeng oleh penyanyi luar negeri, Julio Iglesiah.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Onthelis se-Sulsel dan Sulbar Gelar Nobar Film Janur Kuning

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Berbagi Berkah di Bulan Ramadan, Lions Club Makassar Rajawali Gelar Kegiatan Fundraising di Wendy’s TSM

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka berbagi berkah di bulan Ramadan kepada kaum dhuafa dan masyarakat kurang mampu di...

Revolusi Fotografi : Dari Hobi Jadi Mesin Cuan di Era Digital

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dulu, fotografi identik dengan kamera mahal dan keterampilan teknis yang mumpuni. Namun, di era digital...

Ratusan Alumni SMANSA 82 Silaturahmi di Malino, Azhary Sirajuddin : Momentum Seperti Ini Perlu Terus Dilakukan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Ratusan alumni SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar angkatan 82 mengikuti acara silaturahmi awal tahun yang...

Kunjungi Lions Club Makassar Rajawali, DG LCI District 307-B2 Indonesia Berikan Apresiasi dan Motivasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Datang dari markas besar organisasinya yang berkedudukan di Surabaya, District Governor (DG) Lions Club International...