Pengurus OSIS dan MPK SMAN 12 Enrekang Serahkan Sumbangan Kemanusiaan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Peristiwa kebakaran terjadi di Dusun Papi, Desa Buttu Batu, Kecamatan Enrekang, tepatnya pada Kamis, 20 Juli 2023 sekitar pukul 03.00 Wita, dan menghanguskan satu unit rumah.

Kebakaran tersebut berdampak pada tiga rumah tangga yang berhimpitan dengan rumah yang terbakar. Kerugian material diperkirakan ratusan juta rupiah, namun dilaporkan tidak ada korban jiwa.

Pemilik rumah yang terbakar tersebut bernama Iwan, dan akibat dari kebakaran ini diprediksi dua kemungkinan yaitu diperkirakan karena penggunaan obat anti nyamuk bakar atau diduga dari puntung rokok yang dibuang sembarangan oleh pemilik rumah.

Sebagai bentuk kepedulian, civitas akademika SMAN 12 Enrekang yang kebetulan hanya berjarak 100 meter dari rumah yang terbakar, kemudian berinisiatif dan berpartisipasi menggalang dana untuk meringankan beban korban, dengan melibatkan pengurus OSIS dan MPK turun ke masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pria Mengaku Polisi dan Wartawan Ditangkap Bawa Badik di Wisma Bulukumba

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...