Turnamen Domino Bupati Cup I Bangkitkan Ekonomi Kerakyatan Bagi Masyarakat UMKM di Tana Toraja

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA – Turnamen Domino yang diadakan PORDI Tana Toraja sangat membawa sisi positif bagi masyarakat pedagang kecil di Toraja. Selain uji kepintaran dan adu strategi para peserta domino yang datang dari berbagai kabupaten Kota di Indonesia.

Kegiatan ini berlangsung dua hari, 25-26 Agustus 2023, pada hari pertama kegiatan masyarakat sekitarpun yang bergerak di UMKM memanfaatkan momen dengan berjualan di sekitar Gedung Tammuan Mali Tana Toraja.

Martina salah satu Pengusaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) mengaku mengais keuntungan dengan pajangan menjual baju motif Toraja dan asesoris ciri khas Toraja sangat terbantu atas kegiatan domino yang diadakan oleh PORDI Tana Toraja pada Jumat (25/8/2023). “Di hari pertama jualan cukup lumayan laris dan  rata-rata tamu yang membeli peserta dari luar Toraja,” tutur Martina saat disambangi wartawan di pelataran Gedung serbaguna Tammuan Mali Kota Makale.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kepengurusan PERGABI Resmi Terbentuk di Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...