Bone Raih Juara 1 PPD Zona 3 Sulawesi Selatan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pemerintah Kabupaten Bone, Provinsi Sulawesi Selatan, meraih Juara 1 Perencanaan Pembangunan Daerah (PPD) Zona 3 Sulawesi Selatan.

Piala dan piagam PPD diserahkan dalam kegiatan Pekan Raya ke-9 Sulsel dalam menyambut Hari Jadi Sulawesi Selatan Ke-354 Tahun.

Kegiatan dipusatkan di Wisma Negara, Centre Point Of Indonesia (CPI ), Kota Makassar, Senin (28/8/2023) malam.
Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman, S.T., menyerahkan penghargaan tersebut ke Bupati Bone Dr. H. A. Fahsar M Padjalangi.

Dalam sambutannya, Gubernur Sulawesi Selatan menuturkan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan senantiasa mendorong kepada pemerintah kabupaten kota dalam membangun daerahnya.

“Kami pemerintah provinsi hanya menfasilitasi pembangunan di segala sektor untuk kesejahteraan masyarakat,” kata Gubernur Sulawesi Selatan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Igel Idayanti Genap Berusia 60 Tahun, Meriah Perayaan Ultah Pengelola Gedung IMMIM dan Pondok Madinah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Operasi Antik Lipu 2025, Polres Soppeng Ungkap 6 Kasus Narkoba 

PEDOMANRAKYAT , SOPPENG – Operasi Antik Lipu 2025 yang digelar Polres Soppeng dari tanggal 10 hingga 29 Juni...

Khidmat, Upacara dan Syukuran Hari Bhayangkara Ke 79 Di Soppeng 

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Upacara peringatan Hari Bhayangkara ke 79 yang mengusung Thema Polri Untuk Masyarakat berlangsung penuh khidmat...

Perubahan AKSI PKA XV: Dari Proyek ke Proses, Dari Gagasan ke Dampak

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pameran Perubahan AKSI Pelatihan Kepemimpinan Administrator (PKA) Angkatan XV tahun 2025 resmi digelar, Selasa (01/7/2025)...

Kapolres Stephanus Luckyto : Tanpa Kepercayaan dan Kerjasama Masyarakat, Polri Tidak Berarti

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA - Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 di Polres Toraja Utara Polda Sulsel...