Pangdam XIV/Hsn Berikan Ceramah di Seminar Nasional Call For Ideas Aksinomi Sulampua

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr(Han) menghadiri dan memberikan ceramah pada Seminar Nasional Call For Ideas “Akselerasi Ekonomi (Aksinomi) Sulampua” Tahun 2023, bertempat di Nusantara Hall, The Rinra Hotel, Kota Makassar, Kamis (31/08/2023)

Kegiatan Seminar Nasional Call For Ideas Aksinomi Sulampua (Sulawesi Utara, Gorontalo, Maluku, Maluku Utara, Papua dan Papua Barat) ini sebagai wujud penguatan peran wilayah Sulampua sebagai mitra pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) dengan topik pembahasan Hilirisasi Pertanian dan Perikanan, Pariwisata, Pengembangan UMKM serta Logistik dan Konektivitas.

Mantan Gubernur Akmil ini mengatakan, pada dasarnya TNI, Polri, Kementerian Negara, Pemerintah Daerah, Provinsi dan Perbankan juga sama-sama melaksanakan program pemerintah untuk membantu pembangunan IKN di wilayah Kalimantan Timur.

Selain itu, Ia menjelaskan bahwa kondisi di wilayah IKN kalau berjuang sendiri sangat berat. Artinya kontribusi, sinergi dan akselerasi sangat dibutuhkan dan bagaimana menyesuaikan program pemerintah yang sudah dikeluarkan oleh Presiden RI.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polsek Beo Gencarkan Patroli Dan Operasi Yustisi Prokes, Guna Menekan Penyebaran Covid-19

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Angin Kencang Terjang Makassar, Pohon Besar Tumbang di Jalan Karunrung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Angin kencang yang melanda Kota Makassar pada Senin pagi (12/1/2026) sekitar pukul 05.30 Wita menyebabkan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...