“Program ini merupakan salah satu upaya nyata Polri dalam mendukung budaya literasi di Indonesia, yang menjadi salah satu fondasi penting dalam pembangunan intelektual masyarakat dan menggalakkan kembali budaya gemar membaca bagi warga khususnya pada anak–anak muda,” papar Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar. (*)
Dukung Budaya Literasi di Indonesia, Polwan Polres Pelabuhan Makassar Bagikan Buku Bacaan
Tanggal:
Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.