Usai Sholat Berjamaah, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Sampaikan Pesan Kamtibmas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dekatkan diri dengan masyarakat, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar melaksanakan Shalat Dzuhur secara berjamaah di Masjid Barukang sekaligus memberikan binluh.

“Usai sholat berjamaah, personel Satbinmas Aipda Ikbal memberikan tausiah menjaga kamtibmas di lingkungan hidup bermasyarakat,” ujar Kasi Humas Iptu Hasrul, Jumat (22/09/2023).

“Pada kegiatan kultum tersebut, personel Satbinmas mengingatkan warga selaku pemeluk agama Islam harus berperilaku baik dan mencegah perbuatan buruk dalam istilah amar makruf nahi mungkar,” terang Kasi Humas Iptu Hasrul.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pemkab Sinjai Terus Berupaya Maksimalkan Penyelenggaraan SPBE di Kabupaten Sinjai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sekda Makassar Tekankan Pentingnya SPM sebagai Prioritas Utama Belanja Daerah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, Andi Zulkifly, menegaskan bahwa Standar Pelayanan Minimal (SPM) harus menjadi...

Pangdam Resmikan KKMP, Tonggak Baru Ekonomi Kerakyatan di Kendari

PEDOMANRAKYAT, KENDARI - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko, bersama Wali Kota Kendari Siska Karina Imran dan Danrem...

Menguatkan Kemanunggalan, Pangdam Hasanuddin Hadir dan Berikan Bantuan untuk Warga Kendari Barat

PEDOMANRAKYAT, KENDARI — Dalam rangkaian kunjungan kerjanya di wilayah Korem 143/HO, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menunjukkan...

Kunjungan Penuh Inspirasi, Pangdam XIV/Hasanuddin Teguhkan Jiwa Ksatria Prajurit Woroagi

PEDOMANRAKYAT, KONSEL - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko kembali menunjukkan komitmennya dalam membangun kekuatan moral prajurit melalui...