Aplikasikan Alat Pemecah Biji Jagung Untuk Pakan Ayam, Tim Dosen UMI Laksanan PKM Di Borisallo Gowa

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA — Tim Dosen Univeritas Muslim Indonesia (UMI) Makassar yang dinaungi Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat (LPkM), kembali menerapkan teknologi tepat guna berupa pemecah biji jagung untuk pakan ternak ayam bagi Kelompok Tani Dampang Ujungloe, Desa Borisallo, Kecamatan Parangloe, Kabupaten Gowa, Sabtu (30/09/2023).

Tim dosen PKM UMI ini diketuai, Ir. Abdullah Basalamah, ST MT, dari Prodi Teknik Elektro, yang beranggotakan Ir. Hamri, MT dari Prodi Teknik Mesin UMI serta Ir. Anas Masa, MT, Prodi Teknik Elektro, dengan melibatkan beberapa orang mahasiswa.

Abdullah Basalamah menjelaskan, sebelum menerapkan teknologi tepat guna ke mitra, terdapat beberapa permasalahan dalam mengolah biji jagung yang telah dipipil untuk dihaluskan menjadi pakan ayam, masyarakat masih menggunakan alat sederhana seperti lesung, Dan untuk mengubah kebiasaan ini secara drastis butuh waktu yang lama untuk berubah.

asalah kepraktisan, di mana masyarakat masih menggunakan lesung dan tangan untuk memecahkan biji jagung dibandingkan dengan menggunakan alat teknologi yang membutuhkan biaya tambahan, karena mereka belum terbiasa dan biaya operasionalnya.

“Rata-rata, setelah mendapatkan jagung hasil pipilan, peternak ayam masih menggunakan alat penumbuk seperti lesung dengan durasi pengolahannya memakan waktu yang lama dan tidak efisien. Masyarakat juga berpikiran bahwa memanfaatkan teknologi, butuh biaya tambahan yang cukup besar,” paparnya.

Baca juga :  Jelang Operasi Zebra Pallawa 2024, Dirlantas Polda Sulsel Ajak Pengendara Disiplin Berlalulintas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kecelakaan di GT Ciawi, 11 Korban Luka dan 8 Meninggal, Polri Kerahkan Tim TAA

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Polri membenarkan adanya kecelakaan di Gardu Tol (GT) Ciawi pada pukul 23.30 WIB, tadi malam,...

Jadi Narsum di Acara Deng Mampo, Arwan Tjahjadi : Tradisi, Musik dan Budaya Bersatu di TVRI Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tradisi dan budaya berpadu dalam harmoni di acara spesial Dendang Mari-Mari Poso (Deng Mampo) yang...

Kabel Trafo PLN di Bulukumba Raib, Warga Diminta Laporkan Tindak Kejahatan Kelistrikan

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA -- Aksi pencurian kabel listrik kembali menghantui sistem kelistrikan di Kabupaten Bulukumba. Kali ini, dua gardu...

Perjuangkan Nasib Masyarakat Biringkassi, Rahmatia Kerap Unjukrasa Memprotes PT Semen Tonasa

PEDOMANRAKYAT, PANGKEP - Rahmatia, seorang ibu rumah tangga yangat sangat dikenal di kalangan karyawan PT Semen Tonasa. Itu...