Deklarasi Pemilu Damai 2024, dihadiri Wabup Alimin

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Wakil Bupati Pinrang, Alimin meminta segenap jajaran Kepolisian dan TNI bersama Pemerintah Kabupaten Pinrang dalam pelaksanaan agenda Pemilihan Umum dan Pemilihan Kepala Daerah Serentak Tahun 2024 nanti, sekiranya dapat menjadi pengawal demokrasi agar berlangsung damai dan harmonis.

Harapan ini disampaikan Wabup Alimin, dihadapan Kapolres Pinrang, Danramil 1404 Pinrang, serta para Pimpinan dan Perwakilan Partai Politik peserta Pemilu 2024 dan unsur Forkopimda lainnya pada acara Deklarasi Pemilu Damai 2024 yang digelar bersama KPU dan Bawaslu Pinrang di Aula Quick Wins Kepolisian Mapolres Pinrang, Senin (2/10).

Menurut Wabup Alimin, dalam menghadapi pelaksanaan Pemilu Legislatif, Pilpres dan Pilkada serentak 2024 ini diharapkan dapat berjalan dengan aman, lancar serta tidak terjadi gesekan konflik antar masing-masing pendukung.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satpolair Polres Pelabuhan Makassar Gelar Patroli Dialogis, Ingatkan Keselamatan Berlayar dan Dukung Pilkada Serentak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...