Lepas Sambut Danrem 141/Toddopuli

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE – Lepas sambut Komandan Korem 141/Toddopuli dari Brigjen TNI Budi Suharto, S.I.P., M.Si. kepada Brigjen TNI Sugeng Hartono, S.E., M.M. berlangsung dengan penuh keakraban dan kebersamaan yang dirangkaikan dengan kegiatan tradisi.

Lepas sambut bertempat di Makorem 141/Tp Jalan Jenderal Sudirman Kabupaten Bone Sulawesi Selatan, Kamis (26/10/2023).

Brigjen TNI Budi Suharto, S.I.P., M.Si. mengucapkan dari hati yang paling dalam berterima kasih kepada seluruh pemerintah daerah yang telah mendukung segala aktivitas kami sehingga bisa berjalan dengan lancar dan mohon doa restunya agar kami bisa melaksanakan tugas dengan baik di tempat yang baru dan saya bersama keluarga berterimakasih kepada rekan-rekan yang telah membantu selama menjalankan tugas.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  HUT ke-80 RI, Mentan Amran: Indonesia Siap Rebut Swasembada Pangan Tahun Ini

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...