Kegiatan Semarak Pendidikan Dinas Dikbud Pinrang, Disambut Baik Bupati Pinrang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Kegiatan Semarak Pendidikan yang digelar sehari oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Pinrang di Gelanggang Olahraga (GOR) Indoor Kantor Bupati Pinrang, Sabtu (4/11) lalu diapresiasi Bupati Pinrang, Irwan Hamid sebagai langkah maju dalam dunia pendidikan di Pinrang.

Menurut Bupati Irwan, kegiatan ini tentu menjadi keinginan semua semua sekaligus sebagai salah satu upaya dalam mendukung program Pemerintah untuk memajukan serta memodernisasi dunia pendidikan di Pinrang. Salah satunya, dengan pelaksanaan seminar parenting yang dapat menjadi bekal untuk praktek parenting yang lebih menyasar pada pendidikan berkarakter.

Dengan mengimplementasikan praktek Parenting berbasis karakter ini, kata Irwan, diahrapkan akan menghasilkan generasi muda yang memiliki karakter, cerdas dan dapat bersaing secara global. Sehingga pada akhirnya, dapat meningkatkan mutu pendidikan dan menghasilkan generasi yang cerdas dan berkarakter.

Dalam Semarak Pendidikan ini, berbagai kegiatan juga dilaksanakan, seperti Lomba Mewarnai tingkat Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)/SD untuk kelas Awal, peluncuran Gerakan Bersama Pengentasan Anak Tidak Sekolah yang diberi nama AKU BISA (Aksi Dukung Bersekolah Indonesia), Peluncuran program Pinrang Edutalks TV, Seminar Parenting, Succes Story, dan Edutech Workshop.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kajati Sulsel : Jangan Golput, Mari Ki' Semua Ke TPS Gunakan Hak Pilih Ta'

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

SuarAsaESA #8: Sekolah Bisa Semerdeka Ini Belajar Bersama Sanggar Anak Alam Yogyakarta

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA - Sore yang hangat di Rumah Buku SaESA kembali membuka percakapan dengan napas yang sama: pendidikan...

Jejak Dua Generasi Pejuang Makassar

Oleh Arjuna Asnan Amin Alumni Departemen Sejarah, FIB Universitas Hasanuddin Di Makassar, setiap nama jalan sesungguhnya menyimpan kisah. Ada sosok...

Kapolrestabes Medan Berikan Ultimatum Akan Tindaki ‘Panglong’ dan ‘Gudang Botot’ yang Terima Barang Hasil Curian

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Dr. Jean Calvijn Simanjuntak mengultimatum akan menidak tegas kepada 'Panglong' (tempat...

Ambrin BW Simbolon: Jadikan Perbedaan Sebagai Kekuatan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Indonesia lahir dari semangat perbedaan yang disatukan lewat semangat Sumpah Pemuda yang diwariskan sampai sekarang....