Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Sinergitas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambung Jawa Sampaikan Pesan Sosial

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Upaya terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif jelang Pemilu 2024, sinergitas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kelurahan Sambung Jawa terus menjalin hubungan silaturahmi yang baik terhadap warga binaan dengan memberikan edukasi serta menyampaikan pesan sosial dalam mewujudkan kekompakan antara TNI-Polri dan masyarakat di wilayah hukum Polsek Mamajang.

Dalam menjalin keakraban, personel Bhabinkamtibmas Polsek Mamajang Aipda Muhlis dan Anggota Babinsa Koramil 1408-06/Mamajang Serda Irwan terus menerus melaksanakan imbauan dengan mengajak masyarakat bersinergi menjaga ketentraman wilayah di sekitarnya.

Aipda Muhlis mengatakan, dengan adanya interaksi komunikasi yang terjalin ini tentu akan dapat mempererat hubungan kita dengan warga binaan.

Melalui kegiatan ini kita dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan dan dapat melakukan upaya deteksi dini mencegah apabila ada hal-hal negatif yang akan berkembang sehingga dapat di selesaikan dan apapun yang terjadi di wilayah binaan tentunya Bhabinkamtibmas dan Babinsa dapat mengetahui dan mengerti duduk persoalan dengan baik.

“Hal ini juga tak lepas dari arahan dan petunjuk pimpinan yakni Kapolsek Mamajang Kompol Sulkarnain, SKM, M.ADM, SDA,” tutupnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tinjau Arus Balik di Bakauheni, Kapolri Minta Masyarakat Manfaatkan WFH dan Libur Sekolah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...