BJKW-VI Makassar Gandeng Dinas PUTR Enrekang Gelar Bimtek Sistem Manajemen Keselamatan Kontruksi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sementara itu, Kadis PUTR Kabupaten Enrekang, Andi Sapada, menyampaikan, kegiatan Bimtek ini merupakan salah satu program untuk meningkatkan keterampilan Sumber Daya Manusia (SDM), terutama bagi tenaga kerja konstruksi.

“Hampir semua kegiatan jasa konstruksi sekarang mewajibkan tenaga ahlinya memahami sistem manajemen keselamatan konstruksi,” jelasnya.

Diharapkan juga kegiatan ini terus berlanjut dan melahirkan tenaga konstruksi di Enrekang yang kompeten dan mengutamakan keselamatan kerja.

“Kepada seluruh peserta agar betul-betul mengikuti bimtek ini dengan sungguh-sungguh karena sertifikat petugas keselamatan konstruksi penting dalam dunia konstruksi,” harap Kadis PUTR.(Syafar)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  SDIT Ar-Rahmah Dapat Penghargaan Standarisasi SRA dari Kemen PPPA

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Rumah Zakat Sulsel Gelar Khitanan Massal untuk 50 Anak, Didukung TIGALAPAN INDONESIA

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Rumah Zakat Sulawesi Selatan menggelar khitanan massal untuk 50 anak dari keluarga kurang mampu,...

SMAN 3 Maros Diduga Tagih Iuran Sekolah, Orang Tua Siswa Mengeluh

PEDOMAN RAKYAT - MAROS. SMAN 3 Maros diduga melakukan pungutan iuran sekolah kepada siswa sebesar Rp. 85.000 per...

Majene dan Polman Resmi Bergabung, PALASARA Lengkapi 10 DPW Menuju Pelantikan Akbar

PEDOMANRAKYAT, MAJENE - Konsolidasi organisasi adat modern PALASARA (Perkumpulan Lembaga Adat Sulawesi Selatan dan Barat) kembali melangkah signifikan....

IKA SMANSA 82 dan PEDOMANRAKYAT.CO.ID Gelar “Liga Cacing Domino Pasangan 2025”, Pendaftaran Gratis dan Berhadiah Jutaan Rupiah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menjalin silaturahmi antar penggemar olahraga domino di alumni SMA Negeri 1 (SMANSA) maupun...